da Paracetine Sirup | BorneoS.F
Real Street Assalult clothing
Home » , , » Paracetine Sirup

Paracetine Sirup

PARACETINE SIRUP

Informasi obat di borneosf : Sirup Paracetine 

KOMPOSISI
Tiap 5 ml sirup suspensi mengandung :
Parasetamol                              120 mg
Glyceril guaicolate                     30 mg
Ephedrine HCl              3 mg
Chlorpheniramine maleate         0,5 mg


INDIKASI
Untuk meringankan gejala flu seperti : demam, bersin bersin, pilek, sakit kepala yang disertai batuk.


DOSIS DAN CARA PEMAKAIAN
Dewasa
3 – 4 kali sehari 3 – 4 sendok takar (teh)

Anak – anak (6 – 12 tahun)
3 – 4 kali sehari 2 sendok takar (teh)

Anak anak (2 – 6 tahun)
3 – 4 kali sehari 1 sendok takar (teh)


CARA KERJA OBAT
Sirup Paracetine merupakan kombinasi beberapa macam obat yang bekerja sebagai analgetika, antipiretika dekongestan dan antihistamin.
Paracetamol ekerja sebagai analgetika—antipiretik.  Ephedrine HCl sebagai dekongestan, Chlorpheniramine maleate sebagai antihistamin dan glyceril guaicolate sebagai ekspektoran.


PERINGATAN DAN PERHATIAN
Selama minum obat ini dilarang menjalankan kendaraan bermotor atau menjalankan mesin
Jangan melebihi dosis yang dianjukan.
Bila dalam 3 hari demam gejala flu tidak berkurang atau semakin berat segera hubungi dokter dan unit pelayanan kesehatan.
Penggunaan untuk anak usia kurang dari 2 tahun juga pada wanita hamil dan menyusui harus dibawah petunjuk doter.
Hati hati penggunaan pada penderita gangguang fungsi ginjal dan gangguan fungsi hati.
Hentikan segera penggunaan bila terjadi pusing, gelisah, sukar tidur dan jantung berdebar.
Penggunaan pada penderita yang mengkonsumsi alcohol dapat miningkatkan resiko kerusakan fungsi hati.
Hati hati penggunaan bersamaan dengan obat obat yang menekan SSP.


EFEK SAMPING OBAT
Mengantuk
Dosis besar dapat menyebabkan kerusakan hati.
Dapat menyebabkan gangugan pencernaan, gangugan psikomotor, takikardi, aritmia, mulut kering dan retensi urin.


KONTRAINDIKASI
Penderieta dengan gangguan funsi hati yang berat.
Penderita diabetes, gondok, glaucoma, gangguan fungsi jantung, dan hipertensi, hipertrofi prostat. Dan tetensi urin.
Penderita yang mendapat terapi antidepresan tipe penghambat MAO,
Hipertensi terhadap salah satu komponen obat ini.


INTERAKSI OBAT
Pemberian bersama anti depresan tipe penghambat MAO dapat mengakibatkkan krisis hipertensi.


CARA PENYIMPANAN OBAT
Simpan pada suhu dibawah 300C, terlindung dari cahaya.


KEMASAN
Botol @ 60 mL
loading...

0 komentar :

Post a Comment